Skip to main content

CARA BUDIDAYA KOPI

Foto by sarini

Foto by sarini

Foto by sarini


Kopi bisa kita nikmati setiap pagi atau sore hari,kopi menjadi salah satu bagian yang tidak ketinggalan sama seperti teh kopi juga selalu ada di meja dapur.
Sahabat mau tahu cara membudidayakan pohon kopi yang sering kita nikmati setiap pagi,
Tanaman kopi ada bermacam macam jenis contoh kopi jawa dan kopi sumatra dan masih banyak lagi.
Pohon kopi jawa berbeda dengan pohon kopi sumatra,
Contoh
kopi sumatra memiliki pohon yang pendek dan buah sangat lebat memiliki buah lebih besar.

Contoh
Pohon kopi jawa memiliki pohon yang tinggi dan buah lebih kecil,
Tanaman Pohon kopi bisa hidup bertahun tahun lama nya.
tanaman kopi memiliki cita rasa yang khas dan berbeda beda rasa
Budidaya kopi juga bisa membantu perekonomian kita,
Budiaya kopi menjadi investasi di masa tua nanti berikut cara budidaya pohon kopi.

PROSES PERTAMA

siap kan lahan yang luas untuk menanam bibit kopi,sahabat bisa menanam bibit kopi mana saja yang sahabat suka atau ingin kan asal memiliki lahan atau tanah yang luas dan lapang untuk menanam kopi.

Menanam bibit kopi bisa bersebelahan dengan tanaman lain tanam tumpang tindih mishalnya,
Karena tanaman kopi bisa tumbuh meski ada banyak tanaman liar lain di sekitarnya.









PERTAMA

Setelah memiliki lahan atau tanah yang luas cangkul semua lahan supaya tidak ada rumput liar di sekitar kita bersihkan semua tanah dari rumput,
Gebrus dalam bahasa jawa atau cangkul semua lahan sampai bersih dari rumput.

PROSES KEDUA

siapkan bibit kopi yang akan kita tanam,sahabat bisa membeli jenis tanaman kopi yang sahabat inginkan mau kopi jawa atau sumatra atau jenis lain yang sahabat kehendaki.
Sahabat bisa membeli di toko pertanian atau dari petani kopi yang menjual bibi pohon kopi,
usia bibit kopi minimal sudah setinggi 1 meter dan berkualitas super dan bagus supaya hasil yang akan kita panen pun maksimal.

PROSE KETIGA

setelah menemukan bibit siap untuk di tanam di lahan yang telah kita siapkan,
Sahabat membuat lubang sekitar setengah meter dengan jarak tanam bisa 1/2 meter.


PROSES PEMBERIAN PUPUK

Setelah semua bibit pohon kopi sudah di tanam kita mulai pemberian pupuk kandang supaya pohon kopi bisa tumbuh dengan subur,

Tanaman kopi bisa berbuah saat usia tanaman berusia tiga tahun bahkan bisa lebih tergntung jenis bibit kopi apa yang kita tanam.
Setelah pohon kopi sudah bisa berbuah sudah bisa di pastikan kalau buah kopi bisa kita panen setiap tahun pada musim kopi tiba,
Walapun proses tanam kopi sangat lama namun saat sudah bisa berbuah kita tinggal menikmati hasil nya










Comments

Popular posts from this blog

PROSES PEMBUATAN SAPU LANTAI SONGKETAN

Songketan bahasa jawa daerah banjarnegara tanaman songketan bisa di tanam di mana saja, Contoh alas atau tanah deket hutan pun bisa di tanami pohon songketan,karena pohon songketan mudah hidup meski rumput sekitar sangat lebat. Songketan adalah bahan sapu lantai yang biasa orang gunakan untuk menyapu,tanaman songketan ini setahun sekali bisa kita panen. langsung saja cara membuat sapu lantai dari songketan PROSES PERTAMA Songketan yang habis kita petik atau beli dari petani kita jemur sampai kering, jika terik matahari bagus sekitar tiga hari songketan bisa kering dan berubah warna. Songketan atau gagang sapu akan rontok bunga bunga kecil yang menempe pada songketan, hanya sisan batang yang bagus untuk di buat gagang sapu lantai bunga bunga akan rontok dan kita kebut kebut sampai semua kembang kembang kecil rontok dan tinggal batang yang bagus. PROSES KEDUA Setelah songketan kering dan kembang kembang nya rontok kita bisa menyewir nya dalam bahasa jawa atau ...

Resep bakwan goreng gurih renyah

Gorengan menjadi cemilan saat pagi menikmati secangkir kopi dan saat sore, Cemilan gorengan yang nikmat gurih bisa dengan mudah kalian buat di rumah. apa lagi gorengan bakwan yang gurih dan renyah dan bisa sahabat di rumah coba untuk usaha rumahan jualan bakwa goreng gurih renyah, Modal usaha gorengan tidak membutuhkan biaya yang besar hanya model telaten dan ulet saat mengerjakan sebuah usaha. BAHAN Minyak goreng Tepung terigu 1 kg Tepung jagung 1/4 gram Daun bawang 1/4 gram Wortel 1/4 gram Kol 1/4 gram Seledri beberapa helai Garam Penyedap rasa Bawang putih Kemiri PROSES PEMBUATAN potong semua daun bawang seledri wortel koll menjadi kecil kecil, Ulek bawag putih camput kemiri dan garam secukup nya. Tepung terigu dan tepung jagung taruh di wadah atau tempat, kemudian masukan potongan koll seledri daun bawang dan wortel campurkan bumbu ulekan dan aduk aduk supaya semua bumbu menyatu menjadi satu. Kasih air sedikit sedikit supaya tidak terlalu ...

Sahabat cinta yang tulus

Rambut panjangnya di biarkan terurai tertipu angin kencang di gunung condong pelangi,Arini duduk seorang diri bernostalgia dengan masa indah kemaren saat bersama Jupri dan sahabat sahabat nya. Penuh tawa dan canda kini kenangan indah hilang tertiup angin hanya bayangan kerinduan yang kian hari serasa menyayat hati pedih bagai luka di siram jeruk nipis itu lah perasaan Arini saat ini. Kesedihan rasa kehilangan jelas terlihat di raut wajah nya yang ayu,air mata kesedihan terus turun membasahi pipi berharap Jupi yang akan menghapus setiap air mata yang jatuh di pelupuk mata nya. Kenangan indah bersama Jupi terus menghantui setiap detik langkah nya,begitu banyak cerita yang telah terukir dalam kisah mereka. Tahun 2007 Somboooong pulang gak ngabarin aku teriak Jupi di telinga Arini "Kangeeen ya kangeeen ledek Arini tersenyum memandang jupi Kangen,gak ya kan aku udah punya TTM sekarang alias teman tapi mesra jawab Jupi cengar cengir ke arah Arini, Wajah Arini langsung masam seperti mang...